ANALISIS PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN BERDASARKAN SAK ETAP PADA KOPERASI PERTANIAN SEMOGA JAYA DI KABUPATEN KUTAI TIMUR
ANALISIS
PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN BERDASARKAN SAK ETAP PADA KOPERASI
PERTANIAN SEMOGA JAYA DI KABUPATEN KUTAI TIMUR
Fenni
Faraidhika
Universitas
Mulawarman
Kadori
Haidar
Universitas
Mulawarman
Ilham
Abu
Universitas
Mulawarman
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesesuaian
laporan koperasi pertanian Semoga Jaya dengan
SAK ETAP. Koperasi sebagai
entitas tanpa akuntabilitas publik
yang cukup berkembang di
Indonesia sewajarnya telah
mengetahui serta menerapkan
standar yang tepat sebagai
acuan pembuatan laporan
keuangan.Berdasarkan hasil pengamatan terlihat bahwa laporan
keuangan yang dihasilkan
koperasi belum menyajikan
gambaran umum koperasi,
dan informasi tentang dasar
dalam penyusunan laporan
keuangan.Koperasi Pertanian
Semoga Jayatermasuk dalam golongan entitas tanpa akuntabilitas publik
sehingga untuk menghasilkan laporan
keuangan yang berkualitas
maka dalam menyajikan
laporan keuangannya perlu menerapkan SAKETAP.Jenis penelitian
ini menggunakan analisis
deskriptif dengan pendekatan kualitatif.
Pengumpulan data yang
digunakan dalam penelitian
ini adalah metode observasi, wawancara,
angket dan dokumentasi.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan akuntansi
yang dilakukan oleh
koperasi masih sederhana
danbelumsesuai dengan SAK ETAP. Hal
tersebut karena kurangnya
pengetahuan mereka mengenai
SAK ETAP serta masih
kurangnya sosialisasi ataupun
pelatihan dari pihak
pemerintah maupun lembaga, sehingga pemahaman akan pentingnya
SAK ETAP masih belum dipahami.
Kata Kunci: Laporan Keuangan, SAK ETAP
Sumber :
Prosiding Prodi Pendidikan Ekonomi
FKIP Universitas Mulawarman
Tahun 2022
Komentar
Posting Komentar